Minggu, 02 Oktober 2011

DEFINISI KEBUDAYAAN DAN TOKOH-TOKOH KEBUDAYAAN

     Definisi kebudayaan 
    pengertian kebudayaan yaitu sesuatu yang akan memengaruhi tingkat pengetahuan dan meliputi sistem ide atau gagasan yang terdapat dalam pikiran manusia, sehingga dalam kehidupan sehari-hari, kebudayaan itu bersifat abstrak.

Tokoh-tokoh kebudayaan
    Tokoh politik Indonesia;
  • Adnan Buyung Nasution
  • Akbar Tandjung
  • Amien Rais
  • Susilo Bambang Yudohyono

    Tokoh ekonomi;
  • Boediono
  • Revrisond Baswir
  • Widjojo Nitisastro

Tidak ada komentar:

Posting Komentar